Missing Link?

Istilah "missing link" menunjuk ke fosil peralihan, saat fosil masih dijadikan bukti utama kebenaran evolusi. Fosil tak mudah terbentuk di alam. Sebab itu, akan selalu ada 'missing link'. Kini di abad 21, pembuktian utama kebenaran evolusi adalah melalui DNA, bukan lagi melalui 'missing link' fosil.  Walaupun begitu, koleksi fosil peralihan bertambah terus, & cukup untuk mendukung kebenaran hukum evolusi secara umum.

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Paus, Evolusi dari Ikan atau Mamalia Darat?

Mengapa Sudut Bukan Besaran Pokok?

Gerobak Bakso Mendorong Pedagangnya